Danrem 083/Bdj Berikan arahan kepada Perwira Staf Korem 083/Bdj

    Danrem 083/Bdj Berikan arahan kepada Perwira Staf Korem 083/Bdj

    KOTA MALANG - Komandan Korem 083/Bdj Kolonel Inf Yudhi Prasetiyo, S.I.P. memberikan arahan kepada para Kasi Korem 083/Bdj yang berlangsung di ruang Puskodalops Makorem 083/Bdj Jl Bromo No 17 Kota Malang, Senin (14/2/2022).

    Dalam arahan Danrem 083/Bdj di hadapan para perwira Staf, laksanakan evaluasi kegiatan pada hari senin untuk evaluasi kegiatan yang telah dilaksanakan dalam sepekan. 

    Lebih lanjut, Agar Staf memaksimalkan peran dan fungsi Staf masing-masing dan mempunyai kreasi dan inovasi yang membangun kedepannya karena keberhasilan kinerja satuan Korem 083/Bdj akan dapat kita capai dengan motivasi serta kreasi dan inovasi kerja yang baik dari seluruh personil satuan kita, kerja keras, disiplin dan komitmen yang kuat untuk bekerja secara optimal.

    Di akhir arahannya Danrem menyampaikan “Tetap jaga kesehatan, Kekompakkan dan tetap semangat “ tetap Selalu berdoa kepada Tuhan YME utk mendapatkan kelancaran dan keberhasilan dalam setiap tugas, " tutup Danrem.(Penrem 083/Bdj)

    KOTA MALANG
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Danrem 083/Bdj terima arahan Pangdam V/Brw...

    Artikel Berikutnya

    Danrem 083/Baladhika Jaya terima Silahturahmi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Panglima TNI Dampingi Menhan RI Perkuat Kerja Sama Pertahanan dengan RRT
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Audiensi Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulsel Bahas Kolaborasi Penurunan Stunting
    Primer Koperasi Kartika Oro Doro Enakoa Kodim 1710/Mimika Gelar Rapat Akhir Tahunan Tutup Buku 2024

    Ikuti Kami